Semua Perjalanan Menyenangkan


Category: Segala Rupa • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2014-09-16

Ada alasan untuk jalan-jalan, ada cerita selama perjalanan, dan ada banyak pengalaman yang didapat. Saya sebagai penganut 'happy ending story', berusaha mengakhiri setiap perjalanan dengan kenangan yang menyenangkan


Dijual! Negeri Sendiri


Category: Segala Rupa • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2014-02-11

Saya tidak berani ngobrol serius soal desain komunikasi visual. Sudah banyak ahlinya di sini dan sudah jelas saya kalah ilmu. Sebagai jebolan DKV, yang akhirnya salah menentukan arah hidup, menjadi tour operator... ha... ha... ha... Sedikit melirik disain komunikasi visual dari kacamata orang awam, sebagai pelaku wisata saya menemukan hal-hal aneh, yang lucu, yang bahkan mengganggu tapi tetap menyenangkan, selama perjalanan yang saya lakukan di negeri ini, Indonesia.

"Ini Kursi Saya..."


Category: Segala Rupa • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2014-01-08

Paling kesal saat naik kereta atau pesawat, ternyata kursi yang dipesan sudah diduduki penumpang lain. Cermat membaca tanggal dan jam keberangkatan pada tiket, termasuk nomor kursi adalah salah satu yang harus diperhatikan.

Melirik Lurik di Cawas


Category: Segala Rupa • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2011-10-02

Walau tak seberapa jauh dari pusat kota Klaten, kami harus mencerna arah lor, kidul, wetan, dan ngulon petunjuk yang diberikan untuk sampai di desa Cawas ‐sebuah desa sentra keranjinan tenun lurik.

"Cawas Ki Wetane Klaten...."


Category: Segala Rupa • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2011-10-02

Salah satu bekal yang harus dibawa saat mengunjungi Yogya dan sekitarnya adalah hafalan empat arah mata angin dalam bahasa Jawa: lor (utara), kidul (selatan), wetan (timur), dan kulon (barat). Hal ini terbukti manjur, karena kepada siapa pun Anda bertanya arah, biasanya dijawab dengan 'jurus empat mata angin' ini.