Transmate Journey 2022 : Transportasi, Wisata, Logistik di Halmahera Utara & Morotai
Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2022-06-19
Dalam perjalanan Transmate Journey ke Indonesia Timur inilah, saya jadi tahu bahwa bukan saja soal wisata, dengan memenuhi kebutuhan logistik itulah transportasi bisa ‘menghubungkan Indonesia’.
Sore Hari di Jembatan Kahayan, Palangka Raya
Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2021-10-18
Belum ke Palangka Raya, kalau belum melihat jembatan yang membentang dia atas Sungai Kahayan. Jadi itulah yang saya lakukan sebelum meninggalkan ibu kota Kalimantan Tengah ini.
Tugu Ibu Kota Palangka Raya & Tugu Soekarno
Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2021-10-18
Walau keduanya dibangun berjarak, tapi mengandung satu cerita. Tentang sebuah tempat di tengah jantung hutan Kalimantan yang pernah diwacanakan menjadi ibu kota negara.
Sekilas Sejarah Bandar Udara Tjilik Riwut Palangka Raya
Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2021-10-17
Menjejakkan kaki di Bandar Udara Tjilik Riwut, saya langsung merasa harus tahu juga sejarahnya dan sosok yang namanya diabadikan sebagai nama bandar udara kebanggaan Kalimantan Tengah ini.
Monumen Lokomotif Trem Uap di Pasar Turi
Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2021-07-17
Jangan lupa foto di sini, kalau kalian naik kereta api dan turun di Pasar Turi.