Desa Wisata Tegal Wangi,<br> &apos;Menganyam Hidup&apos; dari Rotan


Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2016-04-03

"Barang siapa yang dapat membuat lampit dari rotan untuk menutupi bale gede, dialah yang akan kujadikan suami," ucap Nyi Mas Semantra yang kemudian dia mengingkari dengan menggagalkan usaha Pangeran Kejaksan yang datang ke Tegal Wangi membawa setumpuk rotan.

Lonceng Keraton Kanoman, Cirebon


Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2016-04-01

Dari kejauhan bangunan kecil dengan lonceng yang tergantung di bagian atasnya tampak seperti sebuah kapel. Padahal sebenarnya bangunan itu dulu digunakan sebagai garasi mobil sultan.

Tatung, Atraksi Percampuran Budaya


Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2016-02-29

Pada hari ke-14, sehari sebelum perayaan Cap Go Meh, suara tetabuhan sudah terdengar dari segala penjuru kota Singkawang, Kalimantan Barat. Gendang, gong, dan kecrek tak berhenti dibunyikan selama para tatung melakukan ritual 'bersih jalan'.

Menginjak Garis Khatulistiwa


Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2016-02-24

Setelah puluhan tahun hanya melihat gambarnya di buku pelajaran dan layar kaca. Akhirnya bisa juga melihat dengan mata kepala sendiri, Tugu Khatulistiwa.



Peribahasa Jawa di Kota Solo


Category: Jalan-jalan • Author: Terry Endropoetro • Published on: 2016-02-08

Trotoar tak hanya sekadar tempat bagi pejalan kaki, tapi juga bisa menjadi sarana pengingat kebaikan dan budi pekerti. Di Jalan Dr. Muwardi, Solo contohnya. Peribahasa Jawa, ditulis dalam bahasa latin dan aksara Jawa.